Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Perbandingan Metode Wadah Air Dengan Metode Gantung Terhadap Populasi Serangga Elaeidobius Kamerunicus Di Dalam Box Hatch And Carry Di Cindi Estate Julong Group Indonesia Kalimantan Selatan Rosid, Ilham Hasbaini; Andri atmantoro; Victor M Nainggolan; Redi renanda; Muhammad Ariyandi Hasbi
PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora Vol. 4 No. 4: Juni 2025
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/peshum.v4i4.9612

Abstract

Tanaman kelapa sawit kelapa sawit adalah tanaman yang membutuhkan bantuan serangga untuk membantu polinasi.  Elaeidobius kamerunicus adalah serangga yang sangat efektif dalam penyerbukan.  Kukurangan populasi Elaeidobius kamerunicus menjadi salah satu tantangan dalam proses perkembangbiakan.  Perkembangan Elaeidobius kamerunicus didalam kotak hatch and carry menjadi salah satu solusi.  Perkembangan Elaeidobius kamerunicus diduga akan berpengaruh dengan kondisi kelambaban dan suhu sehingga dilakukan metode gantung dan metode wadah air diamati dalam satu siklus dengan tiga kali pengulangan.  Pengamatan menghasilkan tidak berbeda nyata, akan tetapi pemberian air disarankan untuk mengunakan wadah air didalam box hatch and carry.
PENGARUH KEDALAMAN LAPISAN SEDIMENTASI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PEKEMBANGAN TANAMAN KARET (Hevea brasiliensis L) Rosid, Ilham Hasbaini; Harahap, Nasrul; Gaol, Forledis Lumba
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): Volume 5 No 1 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i1.24900

Abstract

Tanaman Karet (Hevea brasiliensis L) adalah tanaman perkebunan yang memiliki beberapa syarat pertumbuhan baik dari Iklim, tanah dan beberapa kondisi agar pertumbuhan optimal.  Tanah spodosol adalah lahan marginal yang memiliki lapisan spodik yang menjadi faktor penghambat.  Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk melihat kemampuan pertumbuhan tanaman karet pada tanah spodosol.  Penelitian ini dilakukan dengan pengalian profil tanah serta pengamatan kedalaman pasir, ketebalan harvan, panjang akar dan pertumbuhan lilit batang.  Kedalaman lapisan spodik berpengaruh terhadap pertumbuhan akar tanaman sehingga menghambat pertumbuhan tanaman karet.
PENGAMATAN PERLAKUAN HATCH AND CARRY TERHADAP PERUBAHAN FRUIT SET DAN PARTENOKARPI PADA BEBERAPA BLOK DI PT. PUTRA BANGUN BERSAMA JULONG GROUP INDONESIA Ahmad, Ade Sukma; Rosid, Ilham Hasbaini; Sarimunah, Sarimunah; Tarigan, Rosy Sabrina BR; Nainggolan, Victor M
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 4 (2024): Special Issue Vol. 7 No. 4 Tahun 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i4.38068

Abstract

Budidaya tanaman kelapa sawit di Indonesia memiliki potensi yang sangat besar. Lahan sulfat masam menjadi salah satu areal potensi untuk penanaman kelapa sawit. Permasalahan buah partenokarpi menjadi salah satu faktor penghambat terhadap produksi kelapa sawit. Pemberian perlakuan Hatch and Carry menjadi salah satu solusi terbaik. Pemberlakuan mobile dalam penyebaran Eladobius sp akan diamati perubahan fruitse. Perlakuan dapat meningkatkan fruitset sebesar 26 % dengan perbandingan tanpa mengunakan teknologi Hatch and Carry. Perlakuan ini menunjukan pemberlakuan Hatch and Carry mobile menjadi salah sau solusi untuk menurunkan buah pertenokarpi dan menaikan fruit set