Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pendampingan Membaca Tulis Al-Quran Bagi Anak Madrasah Itidaiyah di Desa Jaring Halus Kabupaten Langkat Asparudin; Desy Putri Rivayanty; Mitha Dwi Andrianti; Anjur Perkasa Alam
Fusion: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2024): Maret
Publisher : peduli riset dan pengabdian masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Qur'anic education is essential in shaping the character of a qualified Islamic generation. This activity is carried out in response to the challenges of the times, where the younger generation is increasingly affected by globalisation and negative associations. This paper discusses community service that aims to increase children's interest and understanding of the Qur'an through learning assistance. Activity methods include lectures, question and answer, practice, sociodrama, and storytelling. The implementation process is divided into introduction, implementation, and evaluation stages. The results show a significant increase in the ability to read and memorise the Qur'an in children. Assistance is carried out by starting from a pre-test to measure the initial ability of children, then dividing groups based on the results of the pre-test. The children were guided in reciting the Quran, depositing their memorisation, and starting new memorisation. Islamic material is delivered in theory and practice, such as the procedure for washing. Afterwards, a post-test was conducted to evaluate the children's progress. This activity succeeded in improving the recitation of the Qur'an, increasing self-confidence, and strengthening religious values in children. The positive response from the school and the management showed the success of this service.
Analisis Penerapan Manajemen Risiko Operasional Pada PT Bank Sumut KCP Pangkalan Susu Desy Putri Rivayanty
Jurnal Ekonomi dan Keuangan Syariah Vol. 4 No. 1 (2025): Mei 2025
Publisher : Peduli Riset dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan manajemen risiko operasional di PT Bank Sumut KCP Pangkalan Susu. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Manajemen risiko operasional diterapkan melalui langkah strategis seperti prosedur transaksi yang ketat, pelatihan rutin, teknologi keamanan data, dan audit berkala, yang memperkuat sistem kontrol internal. 2) Sistem ini efektif dalam mengidentifikasi dan mengatasi risiko secara proaktif melalui pengawasan berkelanjutan. 3) Tantangan utama meliputi risiko human error, adaptasi teknologi, dan gangguan sistem yang memerlukan pelatihan dan pengembangan teknologi secara berkelanjutan. 4) Penerapan manajemen risiko operasional yang efektif memberikan dampak positif terhadap kinerja dan reputasi bank, meningkatkan kepercayaan nasabah, dan memperkuat stabilitas keuangan. Penelitian ini menegaskan pentingnya pengelolaan risiko operasional untuk menjaga efisiensi, stabilitas, dan kepercayaan dalam sektor perbankan.