This Author published in this journals
All Journal ProNers
., Nopida Rizaminiarti
Jurnal ProNers

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUBUNGAN PEMBERIAN INFORMASI PERAWAT PADA PENERIMAAN PASIEN BARU TERHADAP TINGKAT KECEMASAN ORANG TUA ANAK DI RUANG RAWAT INAP ANAK RUMAH SAKIT UMUM YARSI PONTIANAK 2015 ., Nopida Rizaminiarti
ProNers Vol 3, No 1 (2015): Juli
Publisher : Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (492.152 KB) | DOI: 10.26418/jpn.v3i1.17312

Abstract

Sakit merupakan kondisi yang mempengaruhi psikologi anak dan orang tua. Dampak hospitalisasi pada anak yang dirawat memberikan reaksi kecemasan orang tua terhadap kondisi anak, beberapa kecemasan yang dialami orang tua dapat di minimalisir dengan pemberian informasi yang akurat dan komprehensif di awal perawatan mengenai proses pelayanan perawatan dan pengobatan anak. Penelitian yang bertujuan mengetahui hubungan pemberian informasi perawat pada penerimaan pasien baru terhadap tingkat kecemasan orang tua anakdi ruang rawat inap anak rumah sakitumum Yarsi Pontianak 2015 dengan metodologi penelitian survey analitikmenggunakan desain rancangan cross sectional terhadap 46 sampel orang tua dengan anak yang di rawat, analisauji chi square menunjukkan   ada hubungan hubungan pemberian informasi perawat pada penerimaan pasien baru terhadap tingkat kecemasan orang tua anakdi ruang rawat inap anak rumah sakit umum yarsi pontianak dengan nilai signifikansi uji p 0,025, berkaitan dengan hasil penelitian tersebut maka dipandang perlu peran perawat dalam pemberian keterbukaan informasi pada orang tua dengan anak diawat di ruang rawat inap sehingga dapat menurunkan tingkat kecemasan orang tua.