Ismawan,Pradnya P. Raditya, Murni Sulastri S, Supriyadi,Nana Sulaksana,
Unpad

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KARAKTERISTIK MORFOTEKTONIK SUB DAS CIKAPUNDUNG DAN KAITANYA TERHADAP RESPON LITOLOGI GUNUNGAPI KUARTER Ismawan,Pradnya P. Raditya, Murni Sulastri S, Supriyadi,Nana Sulaksana,
Geoscience Journal Vol 2, No 1 (2018): Padjadjaran Geoscience Journal
Publisher : Unpad

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1455.789 KB)

Abstract

Sub DAS Cikapundung merupakan salah satu Sub DAS yang berada di hulu Sungai Citarum.Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi patahan aktif dan respon litologi pada Sub DAS Cikapundung berdasarkan analisis morfometri yang berupa; rasio percabangan sungai(Rb), sinusitas muka gunung (Smf), rasio perbandingan lebar dasar lembah dengan tinggi lembah (Vf),dan asimetri sungai (AF) pada sub DAS Cikapundung. Berdasarkan parameter analisis morfometri tersebut dapat simpulkan bahwa di daerah penelitian terdapat patahan aktif kelas menengah sampai lemah. Namun terdapat perbedaan variasi nilai Smf dan Vf yang signifikan menunjukan adanya pengaruh respon litologi gunungapi kuarter terhadap kajian morfotektonik daerah penelitian. Litologi gunungapi kuarter yang kurang resisten terhadap pelapukan dan erosi ditunjukan dengan adanya nilai Smf dan Vf yang lebih tinggi.  Kata Kunci : Sub DAS Cikapundung, Active Fault, Respon Litologi