Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Tingkat Kepuasan Penumpang Terhadap Kualitas Pelayanan Maskapai Wings Air di Bandar Udara Rahadi Oesman Ketapang Amir Musa, Gusti; Yudianto, Kifni
Jurnal Flight Attendant Vol 4 No 2 (2022): Jurnal Flight Attendant Kedirgantaraan
Publisher : Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (324.991 KB) | DOI: 10.56521/attendant-dirgantara.v4i1.420

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) tingkat kepuasan penumpang terhadap kualitas pelayanan maskapai Wings Air di Bandar Udara Rahadi Oesman Ketapang, (2) Atribut kualitas pelayanan apa saja yang dapat dikembangkan oleh maskapai Wings Air di Bandar Udara Rahadi Oesman Ketapang. Pada penelitian ini menggunkan metode kuantitatif dengan teknik analisis data servqual ( Service Quality ) dan IPA ( Importance Performance Analysis ) terhadap 100 responden atau penumpang maskapai Wings Air. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, (1) kualitas pelayanan sangat berpengaruh terhadap kepuasan penumpang maskapai Wings Air di Bandar Udara Rahadi Oesman Ketapang, (2) pihak maskapai perlu mengembangkan respon atribut (Responsiveness) untuk meningkatkan kualitas pelayanan. Kata Kunci: Kualitas pelayanan, penumpang dan Maskapai Wings Air