The objective of this research is to identify the effects of service quality, customer satisfaction, and user interface on the loyalty Shopee application users during the Covid-19 pandemic. This descriptive research explains riable being studied and the relationship between the variables through hypothesis testing. The respondents of this research are 100 people who have used Shopee, to whom questionnaires were distributed through Google Forms. The data was analyzed using multiple linear regression, and the hypotheses were tested using t-test, performed in SPSS 26. This study finds that service quality, customer satisfaction, and user interface positively and significantly influence the loyalty of Shopee users. Therefore, Shopee needs to improve service quality, customer satisfaction, and user interface by, for example ensuring that the product sent to buyers suits the description in the application, penalizing took online that violates the agreement, adding new colors and features in user interface customization, and addressing delivery delays beyond the set estimation. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan, dan user interface terhadap loyalitas pelanggan selama masa pandemic COVID-19 pada pengguna aplikasi Shopee. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang menjelaskan kedudukan antara variabel-variabel diteliti serta hubungan antara variabel yang satu dengan yang lain melalui pengujian hipotesis yang telah dirumuskan. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 100 responden Dimana penyebaran kuesioner dilakukan disebarkan melalui google form. Sampel terdiri dari responden yang sudah pernah menggunakan aplikasi Shopee. Analisis data menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda dan uji hipotesis menggunakan uji t yang diolah dengan software SPSS ver 26. Dari hasil pengujian terhadap ketiga hipotesis dapat disimpulkan bahwa variabel kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan, dan user interface memiliki pengaruh positif signifikan terhadap loyalitas pelanggan aplikasi Shopee. Implikasi penelitian ini adalah perlunya meningkatkan kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan, dan user interface pada aplikasi Shopee. Hal yang dapat dilakukan antara lain memperhatikan produk yang dikirim agar sesuai dengan deskripsi pada pada aplikasi, memberikan sanksi kepada took online yang melanggar perjanjian, memberikan warna baru dan fitur kustomisasi pada user interface, dan memperhatikan keterlambatan pengiriman diluar estimasi yang sudah ditentukan.