This Author published in this journals
All Journal Transparan
Mashudi Azrullah, Muhammad
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KESELAMATAN KERJA, KESEHATAN KERJA DAN TUNJANGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS PADA KARYAWAN UD. PORONG JAYA BANGIL) Mashudi Azrullah, Muhammad
Jurnal Transparan Institut Teknologi dan Bisnis Yadika Vol. 16 No. 1 (2024): JURNAL TRANSPARAN
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis Yadika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53567/jtsyb.v16i1.66

Abstract

Sumber Daya Manusia merupakan faktor yang sangat penting dan mempunyai peran yang paling besar dalam suatu perusahaan. Setiap perusahaan menyadari bahwa sumber daya manusia yang profesional, terpercaya, berkompeten dan tekun adalah kunci bagi perusahaan dalam pencapaian tujuannya berdasarkan hasil observasi dengan beberapa karyawan menyatakan bahwa adanya keselamatan kerja yang kurang, alat kesehatan kerja belum ada dan tunjangan yang tidak sesuai. Penelitian bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh keselamatan kerja, kesehatan kerja dan tunjangan kerja terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, teknik slovin yang digunakan dalam pengambilan sampel dan teknik pengumpulan data menggunakan angket dengan alat bantu SPSS. Hasil menunjukkan bahwa antar variabel berpengaruh secara simultan dan secara parsial variabel sehatan kerajan dan tunjangan berpengaruh signifikan, sedangkan keselamatan kerja berpengaruh tidak signifikan. Disimpulkan bahwa variabel tunjangan berpengaruh lebih dominan terhadap kinerja, oleh karena itu perusahaan harus lebih menyesuaikan pemberian tunjangan untuk dapat memotivasi kinerja sehingga dapat tercapai tujuan perusahaan.