Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pemodelan Penentuan Kualitas Kenyamaman dan Bangunan Hotel Burhanuddin, Burhanuddin; Kurnia Anggi Syahputra, Kurnia Anggi Syahputra
Sisfo: Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Vol. 4 No. 2 (2020): Sisfo: Jurnal Ilmiah Sistem Informasi, Oktober 2020
Publisher : Universitas Malikussaleh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/sisfo.v4i2.6296

Abstract

Pemodelan Penentuan Kualitas Kenyamaman Bangunan Hotel sangat penting untuk pelanggan / pengunjung hotel dalam melihat kualitas bangunan dan fasilitas yang diberikan oleh pihak hotel tersebut. Hal ini bertujuan untuk membuat kenyamana bagi pelanggan dan tidak ada ketakutan bangunan tersebut layak untuk digunakan atau fasilitas yang diberikan oleh tersebut dengan baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana kualitas bangunan dan tingkat kenyamanan bangunan tersebut. Model yang digunakan menggunakan Weighted Product (WP) yang dapat dilihat hasil perangkingan berdasarkan bobot. Hasil penelitian ini dapat dilihat faktor keamanan, keselamatan, kesehatan, kenyamanan, aksesibilitas persyaratan bangunan, luas area, dan ketahanan beton. Selanjutnya hasil dari penelitian ini dapat dijadikan rekomendasi untuk pihak manajemen hotel dalam melihat factor perbaikan dan tingkat tingkat kerusakan kinerja gedung untuk kenyamanan.