Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

edukasi PENGARUH MEDIA SOSIAL TERHADAP KESEJAHTERAAN MENTAL MAHASISWA TINJAUAN LITERATUR DAN TEMUAN EMPRIRIS: pengaruh media sosial terhadap mental kemahasiswaan Zega, Agus jaya
UPMI Proceeding Series Vol. 1 No. 01 (2023): Ed.01
Publisher : LPPM UPMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55751/ups.v1i01.156

Abstract

Kehadiran media sosial telah mengubah cara kita berkomunikasi, tetapi dampaknya terhadap kesejahteraan mental mahasiswa belum sepenuhnya dipahami. Artikel ini menyajikan tinjauan literatur yang merinci perkembangan penelitian terkait pengaruh media sosial pada kesejahteraan mental mahasiswa. Selain itu, artikel ini juga mencakup temuan empiris dari penelitian survei yang dilakukan di Universitas Pembinaan Masyarakat Indonesia untuk lebih memahami hubungan ini. Kata kunci : media sosial, era digital, litertur, mental