Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

COLLABORATION OF MSME SERVICES IN THE OFFICE MEDAN CITY DISTRICT DEFENDANT: KOLABORASI PELAYANAN UMKM DI KANTOR CAMAT MEDAN KOTA Yani Oroba, Mis Ria; Kristina Zalukhu, Ratna
UPMI Proceeding Series Vol. 1 No. 01 (2023): Ed.01
Publisher : LPPM UPMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55751/ups.v1i01.174

Abstract

Dinas koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), kota medan mengadakan pembinaan melalui pemberian pelatihan, sosialisasi/penyuluhan dan pemberian bantuan berupa alat maupun dana sesuai dengan kebutuhan bidang (UMKM). Namun, terdapat permasalahan dalam pembinaan UMKM yang dilakukan yaitu lemahnya pendataan UMKM masih belum merata, serta tidak adanya pendampingan bagi pelaku-pelaku UMKM yang telah memperoleh pembinaan. Kegiatan kolaborasi pelayanan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di kantor Camat Medan Kota, dilakukan mulai dari tahap awal perencanaan dimana penyusun program tersebut sampai pada tahap evaluasi. Langkah-langkah ini dapat membantu dan memudahkan sistem kinerja ya ng ada pada kantor Camat Medan Kota