Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pemanfaatan Literasi Digital Terhadap Pemahaman Kepenulisan Pembaca Nur Farichah Akmaliyah; Chaeril Anam; Syarifah Salsabila Ainur Rahman
JURNAL ILMIAH PENELITIAN MAHASISWA Vol 2 No 4 (2024): Agustus
Publisher : Kampus Akademik Publiser

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jipm.v2i4.210

Abstract

Literasi digital adalah kemampuan yang diharapkan untuk dimiliki oleh seluruh masyarakat. melalui metode penelitian literatif, dapat diketahui bahwa literasi digital adalaha kemampuan yang dapat membantu masyarakat dalam menganalisis, mengatur, mengevaluasi, membaca dan memahami informasi yang disampaikan oleh media digital, serta pemanfaatan informasi tersebut dalam kehidupan sehari-hari. Tentunya, dengan adanya pengedukasian mengenai literasi digital, masyarakat dapat mendapatkan banyak pengetahuan baru baik dari segi pendidikan formal dan non-formal. Contohnya seperti pengetahuan mengenai kepenulisan baik ilmiah ataupun fiksi, dan pengetahuan untuk mengetahui berita hoax dan non-hoax.