Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Evaluating Strategic Options Using QSPM: Enhancing Plaza Indonesia Realty's Competitive Edge Christiadi, Henry; Alamsyah, Muhammad Iqbal
International Journal of Indonesian Business Review Vol. 3 No. 2 (2024)
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Ekonomi dan Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54099/ijibr.v3i2.1109

Abstract

This research explores how Plaza Indonesia Mall aligns its corporate and business strategies in response to challenges like heightened competition, digital advancements, and sustainability requirements. Utilizing a quantitative descriptive methodology, the study relies on secondary data from financial documents, industry reports, and scholarly literature. A SWOT analysis is conducted to assess the mall's internal strengths and weaknesses alongside external opportunities and threats. Subsequently, the Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM) is used to evaluate and prioritize strategic alternatives based on their appeal and feasibility. The QSPM analysis reveals that the digitalization strategy is the most attractive, scoring the highest Total Attractiveness Score (TAS) of 2.83, highlighting the need for enhancing PLIN's digital presence, integrating e-commerce, and leveraging digital marketing to adapt to evolving consumer behaviors. The differentiation strategy, which emphasizes capitalizing on PLIN's prime location and strong brand reputation, also ranks highly with a TAS of 2.81, reinforcing the importance of providing a premium customer experience and differentiating offerings to maintain competitive advantage. Although the Cost Efficiency Strategy scored the lowest TAS of 2.76, it remains vital for operational efficiency and profitability. The findings suggest that a balanced approach prioritizing digitalization, differentiation, and cost efficiency will enable PLIN to effectively navigate market challenges, capitalize on growth opportunities, and sustain long-term success. This study provides strategic insights for PLIN and other property firms seeking to enhance their competitive positioning through targeted strategic initiatives.
Pelaporan Keuangan Usaha Dengan Berbasis Teknologi Bagi siswa SMK YPPS Sumedang Farida, Ajeng Luthfiyatul; Christiadi, Henry; Raihanun, Ratih
Jurnal Pengabdian Masyarakat Akademisi Vol. 4 No. 4 (2025)
Publisher : Jurnal Pengabdian Masyarakat Akademisi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54099/jpma.v4i4.1482

Abstract

SMK YPPS Sumedang menyediakan program pendidikan tata boga, tata busana, dan perhotelan. Sekolah sudah menyediakan laboratorium untuk mendukung kurikulum. Siswa lulusan SMK YPPS diharapkan siap terjun di dunia usaha, baik saat mereka bekerja pada sebuah perusahaan atau membuka usaha sendiri. Namun, dalam dunia bisnis dan wirausaha, pemahaman tentang pembuatan laporan menjadi hal yang sangat penting agar siswa dapat mengelola keuangan mereka dengan baik dan berkelanjutan. Salah satu aspek penting yang masih kurang dipahami oleh siswa adalah penggunaan teknologi untuk membuat laporan keuangan, mengelola dan menyampaikan laporan yang akurat dan efisien. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan wawasan dasar mengenai pembuatan laporan keuangan berbasis teknologi. Diharapkan melalui kegiatan ini, siswa dapat pembuatan laporan keuangan berbasis teknologi dan dapat menyampaikan laporan keuangan tersebut lebih baik dan transparan. Pembuatan laporan keuangan berbasis teknologi memiliki peran penting dalam meningkatkan kesejahteraan ekonomi individu jika dilakukan dengan pemahaman yang baik. Namun, banyak generasi muda yang belum memiliki literasi pembuatan laporan keuangan yang cukup sehingga rentan terhadap pembuatan laporan keuangan yang tidak efisien dan akurat yang dapat mengakibatkan kerugian keuangan yang tidak diketahui. Dengan adanya edukasi ini, diharapkan siswa tidak hanya memahami konsep dasar investasi, tetapi juga mampu mengidentifikasi potensi kesalahan dalam pembuatan laporan keuangan. Program ini juga bertujuan untuk menanamkan kesadaran akan pentingnya pengelolaan keuangan secara cerdas dan berkelanjutan. Selain itu, pendekatan praktis melalui simulasi dan workshop akan membantu siswa memahami secara langsung bagaimana mekanisme pembuatan laporan keuangan berbasis ekonomi yang efisien dan akurat. Mereka akan diberikan pengalaman nyata dalam membuat, mengelola dan menyajikan laporan keuangan yang akurat dan efisien. Dengan pemahaman ini, siswa dapat lebih percaya diri dalam pembuatan laporan keuangan di masa depan dan mampu memanfaatkan teknologi pelaporan keuangan untuk keuntungan mereka.