Anggreani, Selviana
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Efektivitas Pembelajaran Dengan Metode Role Playing Untuk Meningkatkan Pemahaman Materi Bangun Datar Di SDN 056024 Balai Gajah Desa Dogang Farhan, Muhammad; Aprilliza Utami, Luthvia; Amelia, Icha; Anggreani, Selviana; Dahlya Narpila, Suci
PEMA (JURNAL PENDIDIKAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT) Vol. 4 No. 2 (2024)
Publisher : Perkumpulan Manajer Pendidikan Islam Indonesia (PERMAPENDIS) Prov. Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada penelitian ini bertujuan untuk memahami efektivitas metode Role Playing untuk menumbuhkan pemahaman peserta didik pada materi bangun datar di sdn 056024 balai gajah desa Dogang. Penelitian ini menerapkan metode penelitian kualtitatif dalam prosesnya. Metode Role Playing digunakan sebagai pendekatan pembelajaran alternatif yang melibatkan peran aktif siswa dalam simulasi mengetahui bentuk – bentuk bangun datar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode Role Playing efektif dalam meningkatkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran bangun datar. Temuan ini menunjukkan potensi metode Role Playing sebagai pendekatan pembelajaran yang inovatif dan relevan dalam konteks pembelajaran Matematika, dengan memberikan pengalaman belajar yang menyenangkan dan berkesan bagi siswa. Penelitian ini memberikan kontribusi penting bagi pengembangan strategi pembelajaran yang efektif dalam meningkatkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Matematika dalam materi bangun datar.