Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Peran Tata Kelola dan Kepatuhan dalam Manajemen Risiko pada Perbankan Syariah Rahma Zhafirah; Fauzatul Laily Nisa
JURNAL ILMIAH EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS DAN AKUNTANSI Vol. 1 No. 2 (2024): Juli
Publisher : CV. KAMPUSA AKADEMIK PUBLISING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jemba.v1i2.101

Abstract

Currently, sharia banking is developing rapidly as an alternative to conventional banking systems based on sharia principles. However, as sharia banking develops, new challenges emerge that require the implementation of effective risk management. Existence risk management is very important to avoid losses arising from not complying with sharia regulations and principles. The aim of writing the research is to examine the role of governance and the existence of risk management in Islamic banking. This research applies a qualitative descriptive approach by applying library research methods using secondary data originating from articles, research results and references related to the researcher's topic. The research results show that the role of governance and maintenance in risk management in sharia banking is very important to ensure operations comply with sharia principles and industry standards. Good governance increases transparency, accountability and operational integrity, while maintaining sharia law and banking regulations, reducing legal and reputation risks so that it can achieve stability and extinction in its operations.
Partisipasi dan Kesadaran Masyarakat Dalam Pengembangan Ekonomi Syariah Rahma Zhafirah; Djauharotun Nafisah; Siti Nur Jannah; Renny Oktafia
Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Bisnis (JEMB) Vol. 1 No. 4 (2024): Maret
Publisher : Publikasi Inspirasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/jemb.v1i4.968

Abstract

Sistem yang menurut ajaran Tuhan dan dapat menjamin kesesuaian ajarannya dengan semua umat yaitu sistem ekonomi Islam. Ekonomi Islam tidak hanya sekedar nilai normatif dan etika namun juga positif pelaksanaannya. Karena, membahas perilaku manusia positif dan permasalahan ekonomi di dalam perspektif Islam. Ekonomi syariah disajikan dengan tujuan untuk mencapai keadilan yang tidak memihak dan bebas dari kendala, sehingga menciptakan kehidupan ekonomi masyarakat yang lebih kaya. Oleh karena itu peran masyarakat juga penting dalam ekonomi Islam. Pendekatan deskriptif kualitatif dengan menggunakan metodeĀ  penelitian kepustakaan telah digunakan dalam penulisan jurnal ini. Data sekunder yang digunakan dalam penelitian kepustakaan berasal dari artikel, hasil penelitian, dan referensi yang membahas topik-topik yang berkaitan dengan topik peneliti. Peran masyarakat dalam ekonomi Islam adalah krusial dalam menciptakan ekosistem yang inklusif dan berkelanjutan. Masyarakat dapat berperan di berbagai bidang ekonomi seperti pengembangan keuangan mikro syariah, sektor keuangan sosial Islam, serta pendidikan ekonomi dan keuangan.