Sari, Tri Kartika
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Study Orange Data Mining Model Prediksi Status Gizi Balita Kelurahan X Sari, Tri Kartika; Imam Yuadi
SATIN - Sains dan Teknologi Informasi Vol 9 No 2 (2023): SATIN - Sains dan Teknologi Informasi
Publisher : STMIK Amik Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33372/stn.v9i2.994

Abstract

Usia 0-59 bulan merupakan periode emas masa penting dimana semua proses perkembangan organ yang mempengaruhi kemampuan sensorik dan motorik seorang anak berlangsung. Pemantauan dan identifikasi status gizi balita secara dini diharapkan bisa melakukan control serta intervensi yang tepat dan cepat sehingga bisa menghilangkan atau meminimalisir dampak buruk yang ditimbulkan. Tujuan penelitian ini untuk melakukan identifikasi status gizi balita melalui pembuatan model prediksi menggunakan aplikasi orange data mining dan memberikan rekomendasi metode algoritma mana diantara KNN, Decision Tree, Naive Bayesdan Regresi logistic yang paling akurat.ROC Analisys (ROCA),Cross Validation dan Confusion Matrixsebagai model evaluasi. Empat model tersebutkemudian dibandingkan dan disimpulkan bahwa model algoritma KNN yang lebih direkomendasikan untuk prediksi status gizi karena memiliki tingkat akurasi dan presisi lebih baik dibanding 3 metode lainnya dengan nilai akurasi 95,24%, presisi 77,51%.