Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH PENGHINDARAN PAJAK DAN KEBIJAKAN DEVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN TRANSPARANSI PERUSAHAAN SEBAGAI PEMODERASI Prasetyatini, Sri Lestari Yuli; Syakuran, Raiviza Abdan
International Conference on Humanity Education and Society (ICHES) Vol. 3 No. 1 (2024): Third International Conference on Humanity Education and Society (ICHES)
Publisher : FORPIM PTKIS ZONA TAPAL KUDA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Nilai perusahaan dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor. Penelitian ini bertujuan untuk menjawab pertanyaan utama apakah transparansi perusahaan memoderasi hubungan antara penghindaran pajak dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan dan melihat hubungan antara penghindaran pajak dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan secara simultan dan secara parsial. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data laporan keuangan tahunan perusahaan properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2019-2022 berjumlah 88 perusahaan dengan pemilihan sampel sebanyak 25 perusahaan menggunakan metode purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan metode non-participant observer, dimana penulis hanya mengamati data yang sudah tersedia di web www.idx.co.id. Metode yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan persyaratan telah memenuhi uji asumsi klasik dan uji asumsi dengan tingkat signifikansi 0,05 menggunakan aplikasi SPSS 22. Hasil penelitian menjukkan bahwa penghindaran pajak berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan sedangkan kebijakan dividen berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. Penghindaran pajak dan kebijakan dividen secara simultan mampu mempengaruhi nilai perusahaan sebesar 33,3%. Selain itu transparansi perusahaan dapat memoderasi hubungan antara penghindaran pajak dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan secara positif.
MACHIAVELLIAN, MONEY ETHIC DAN NIAT MELAKUKAN PENGHINDARAN PAJAK : RELIGIUSITAS SEBAGAI PEMODERASI: MACHIAVELLIAN, MONEY ETHIC AND INTENTION TO DO TAX EVASION : RELIGIOSITY AS A MODERATION Prasetyatini, Sri Lestari Yuli; Handeri, Handeri
CURRENT: Jurnal Kajian Akuntansi dan Bisnis Terkini Vol. 4 No. 3 (2023): CURRENT : Jurnal Kajian Akuntansi dan Bisnis Terkini
Publisher : Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31258/current.4.3.542-555

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of machiavellian and money ethics with religiosity as a moderator on the intention to carry out tax evasion. This type of research is quantitative. Primary data is used to collect data by distributing questionnaires to Yogyakarta taxpayers. The sampling technique in this study was purposive sampling. Data collection was carried out by distributing the Google Form link via WhatsApp social media. The number of questionnaires processed was 100 respondents. The results of this study indicate that machiavellian has a positive effect on tax evasion intentions, money ethics has no effect on tax evasion intentions, religiosity moderates the machiavellian effect on tax evasion intentions, and religiosity does not moderate the effect of money ethics on tax evasion intentions.