Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengetahuan anak sekolah tentang Dampak Negatif Media Sosial Reswadi, Riza; Nursyamiah, Nursyamiah
Journal of Intan Nursing Vol. 1 No. 2 (2022): Journal of Intan Nursing
Publisher : STIKES Intan Martapura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54004/join.v1i2.64

Abstract

Pendahuluan : Pengetahuan merupakan hasil dari tahu, yang terjadi setelah orang melakukan pengindraan terhadap objek tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Gambaran Pengetahuan Tentang Dampak Negative Media Sosial Terhadap Belajar Anak Sekolah (6–12 Tahun) Di Sdn Jawa 2 Martapura. Metode : Jenis penelitian ini adalah metode deskriptif teknik sampling yang digunakan adalah Purposive Sampling dengan populasi sebanyak 132 orang, sampel sebanyak 57 orang. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner dengan 14 soal. Hasil : hasil penelitian diperoleh mayoritas responden dengan pengetahuan tentang dampak negative dan positif sebanyak 40 responden menjawab kurang (70,2%). Dan mayoritas responden dengan pengetahuan negatif sebanyak 39 responden (68,4%). Kesimpulan : Hasil penelitian ini menyarankan agar Batasi Waktu Penggunaan Gadget, Pakai Jaringan Wifi di Rumah, Uninstall Aplikasi Sosial Media di Gadget Anak, Sibukkan Anak dengan Aktivitas Positif seperti membaca buku, Mencari kegiatan yang lebih bermanfaat seperti olahraga ayau bermain dengan teman sebaya nya, lebih sibukkan anak bergaul dengan teman teman sebayanya.