Pengetahuan tentang entreprener menjadi salah satu cara untuk menjadikan anak muda lebih produktif dan meningkatkan mental generasi muda dalam berwirausaha. Ketakutan berwirausaha oleh karena membutuhkan modal besar mencaji halangan bagi anak muda untuk berwirausaha namun memberikan pengalaman anak muda dalam membuka usaha sederhana memberikan rasa percaya diri dan minat untuk berwirausaha. Sanggar Seni dan Budaya Tanggoli beranggotakan anak muda yang menjadi sasaran untuk workshop entrepreneur. Tujuannya adalah untuk memberikan pengetahuan entrepreneurship dan pengalaman dalam usaha sederhana. Hasil yang diperoleh adalah Anggota Sangga Seni dan Budaya Tanggoli mempunyai pengetahuan dasar tentang Entrepreneurhip dan mempunyai pengalaman dalam menjalankan usaha sederhana