Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pemberdayaan Kader Dalam Mendukung Program Pengobatan Tuberkulosis Ardenny; Sakhnan; Fathul Jannah
Jurnal Pengabdian Masyarakat Mandira Cendikia Vol. 2 No. 10 (2023)
Publisher : YAYASAN PENDIDIKAN MANDIRA CENDIKIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu strategi inovasi yang dapat dilakukan dengan mengoptimalkan dukungan tenaga kesehatan dan keterlibatan kader yang menjadi mitra tenaga kesehatan melalui program intervensi keluarga sehat. Saat ini penderita tuberkulosis yang melakukan pengobatan secara standar masih belum mencapai target nasional, tujuan pengabdian untuk meningkatkan pemberdayaan kader TB dalam mendukung program pengobatan, mitra pengabdian dengan Puskesmas Melur, metode pengabdian pelatihan dan pendampingan dan hasil pengabdian menunjukkan sebagian besar keterampilan kader meningkat dalam mendukung program kegiatan pengobatan TB sesuai standar dan meskipun masih ada kader yang belum optimal dalam memotivasi penderita mengkonsumsi obat secara teratur
Peningkatan Peran Kader Dalam Pencapaian Indikator Pengobatan TBC Sesuai Standar Di Desa Ranah Singkuang Ardenny; Sakhnan; Falinda Oktariani
Jurnal Pengabdian Masyarakat Mandira Cendikia Vol. 3 No. 10 (2024)
Publisher : YAYASAN PENDIDIKAN MANDIRA CENDIKIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70570/jpkmmc.v3i10.1442

Abstract

Keterlibatan kader dalam program intervensi keluarga sehat merupakan salah satu upaya dalam pencapaian target pengobatan standar pada penderita TB Paru. Metode pelatihan dan pendampingan diberikan secara terprogram dibekali dengan modul pelatihan terkait dengan program pengobatan tuberkulosis agar mendapat pengobatan secara standar. Desa Ranah Singkuang merupakan wilayah kerja Puskesmas Air Tiris Kabupaten Kampar. Hasil kegiatan bahwa 56% kader selalu berperan dalamĀ  program pencapaian indikator pengobatan standar, dan 98,6% penderita tuberkulosis patuh dalam program pengobatan standar.