This Author published in this journals
All Journal Jurnal Kesehatan
Rony Puasa
Jurusan Teknologi Laboratorium Medis Poltekkes Kemenkes Ternate, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kemampuan Garam Konsumsi Sebagai Larutan Flotasi Untuk Deteksi Telur Nematoda Usus Rony Puasa; Dhini Dwiardanti
Jurnal Kesehatan Vol. 15 No. 2 (2022): Jurnal Kesehatan
Publisher : UPPM Poltekkes Kemenkes Ternate

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32763/4tw6wz32

Abstract

Latar belakang ; Flotasi atau pengapungan merupakan salah satu metoda untuk mendeteksi telurcacing nematoda usus. Metoda ini lebih baik dalam mendeteksi telur nematoda usus dibandingkanmetoda langsung. Penggunaan metoda flotasi sering digunakan peneliti untuk mendeteksi telurcacing baik secara langsung dari feses ataupun pada makanan yang diduga mengalami pencemarantelur cacing nematoda usus. Umumnya larutan flotasi yang digunakan peneliti adalah NaCl (pa) atauNaCl murni. Peneliti memodifikasikan larutan NaCl (pa) dengan menggantinya menggunakan duamerek larutan garam konsumsi yang sering digunakan oleh masyarakat. Tujuan ; Mengidentifikasitelur cacing nematoda usus menggunakan metode flotasi pada dengan garam konsumsi konsentrasi27% dan 28%. Metode ; Penelitian ini menggnakan metode eksperimen laboratorium denganpendekatan deskriptif. Hasil ; Konsentrasi 27% dan 28% garam konsumsi merek M dan R terjadi flotasi telur cacing Trichiuris trichiura dan Ascaris lumbricoides sedangkan untuk control NaCl (pa)terjadi flotasi telur telur cacing Trichiuris trichiura, Ascaris lumbricoides dan Hookworm.Kesimpulan ; Garam konsumsi merek M dan R dengan konsentrasi 27% dan 28% hanya dapatmengapungkan spesises Trichiuris trichiura dan Ascaris lumbricoides.