Andi Syafira Nurlayli Amal
Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum Universitas Negeri Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Pemerintah Desa dalam Pembangunan Infrastruktur sebagai Upaya untuk Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat di Desa Batetangnga Kecamatan Binuang Kabupaten Polewali Mandar Nur Halisah; Andi Syafira Nurlayli Amal; Jumita; Andi Sadriani
JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN Vol. 6 No. 1 (2024): JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN (JP-3)
Publisher : RAYHAN INTERMEDIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31970/pendidikan.v6i1.994

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran pemerintah dalam pembangunan infrastruktur sebagai upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa. Peran adalah awal berhasil atau tidaknya seorang kepala desa perangkat Desa. Pemerintah desa dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya mempunyai hambatan dan masalah seperti kurangnya sumber daya manusia kurangnya sarana dan saran kerja pendapatannya juga rendah. Pemerintah dalam pelaksanaan kebijakan pembangunan belum sepenuhnya terbuka, oleh karena itu pemerintah Desa Sepenuhnya bekerja sama dengan pemerintah seluruh Desa dan seluruh masyarakat ikut berpatisipasi untuk melestarikan dan.oleh karena itu pemerintah desa selalu melakukan aktivitas dan selalu memperhatikan hal-hal seperti alasan tersebut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Data dianalisis dengan Teknik Reduksi Data, Penyajian Data, dan Penarikan Kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran pemerintah Desa dalam pembangun infrastruktur sebagai upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Macetnya pembangunan desa disebabkan pemerintah desa yang belum dapat meningkatkan taraf hidup masyarakat. hal ini dipengaruhi oleh kurangnya koordinasi antara pemerintah desa dengan perangkat desa lainnya.