Adharani, Yana
Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka, Jakarta

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penjadwalan Imunisasi Anak Usia 0 – 18 Tahun Menggunakan Metode Forward Chaining Adharani, Yana; Meilina, Popy
Prosiding Seminar Nasional Teknoka Vol 2 (2017): Prosiding Seminar Nasional Teknoka ke - 2
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka, Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Imunisasi merupakan upaya untuk melindungi seseorang atau sekelompok masyarakat dari penyakit tertentu dengan cara meningkatkan kekebalan tubuh hingga tercapai kadar protektif. Untuk mencapai kadar protektif, imunisasi perlu dilakukan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan. Tidak dilakukannya imunisasi atau pemberian imunisasi yang tidak sesuai jadwal sangat berbahaya karena dapat menyebabkan terjadinya kecacatan, kematian, bahkan endemi di suatu wilayah. Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) merupakan organisasi profesi yang memiliki kompetensi dalam menentukan penjadwalan imunisasi. Tahun 2017 IDAI telah mengeluarkan rekomendasi  penjadwalan imunisasi terbaru. Oleh karena itu dalam penelitian ini dibuat aturan penjadwalan imunisasi untuk anak usia 0 – 8 tahun tahun  dengan menggunakan metode forward chaining berdasarkan standar yang direkomendasikan IDAI tahun 2017. Dari hasil penelitian diperoleh 98 aturan penarikan kesimpulan yang dapat digunakan sebagai landasan dalam pemberian informasi penjadwalan imunisasi beserta jenis vaksin yang dianjurkan menurut standar Ikatan Dokter Anak Indonesia tahun 2017.
Uji Validitas dan Uji Reliabilitas Terhadap Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Wisatawan Terhadap Pemilihan Wisata Halal Meilina, Popy; Adharani, Yana; Dores, Ardiansyah
Prosiding Seminar Nasional Teknoka Vol 3 (2018): Prosiding Seminar Nasional Teknoka ke - 3
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka, Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (436.552 KB) | DOI: 10.22236/teknoka.v3i0.2834

Abstract

Finding a right strategy to attract tourists is important for tourism businesses. Seeing that the majority of Indonesian population is Muslim, making tourism businesses hold a halal tour. However, it is also necessary to know the factors of tourists choosing a tourist destination so that tourism actors can make travel plans that make tourists choose them. So as to support this research, a questionnaire has been distributed to 50 potential tourists whose contents consist of respondent profiles, market conditions, marketing mix which consists of: products offered, prices, travel locations, promotions carried out, employees, programs offered, and cooperation. Questionnaires were processed with SPSS, based on the validity and reliability tests showed that respondents gave positive results for 27 variabels with Cronbach’s Alpha about 0.841 and KMO 0.725.