Nurfadilah Tanjung
Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERAN GURU DALAM MENUMBUHKAN SIKAP KEPEMIMPINAN PADA ANAK USIA DINI DI TK Nurfadilah Tanjung; Halimatun Adawiyah; Sabda Nurfadilah; Mr. Anas Puta
At-Taqwa: Jurnal Pendidikan dan Islamic Studies Vol 1, No 1 (2023): JULI
Publisher : Yayasan Nurma Gemilang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menumbuhkan jiwa kepemimpinan begitu penting untuk diajarkan sejakdini. Hal ini dikarenakan  pada dasarnya setiap anak memiliki potensi untuk menjadi seorang pemimpin dimasa depan. Oleh karena itu, penting bagi guru maupun orangtua untuk melatih keterampilan anak dalam memimpin sejak dini.  Dalam hal ini, keterampilan memimpin yang perlu diajarkan kepada anak yaitu seperti melatih rasa tanggung jawab anak terhadap pekerjaan yang dikerjakannya, ketekunan mereka dalam mengerjakan pekerjaannya, baik pekerjaan rumah maupun pekerjaan disekolah (tugas). Tujuan penelitian ini untuk menganalisis peran guru dalam mengoptimalkan perkembangan sikap pemimpin anak usia dini. Penelitian ini menggunakan metode kajian pustaka dan observasi.Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran guru terhadap sikap pemimpin anak yaitu sebagai teladan yang baik bagi anak, guru sebagai pendidik dan pembimbing dengan mengenalkanserta membiasakan anak bersikap disiplin dalam sehari hari, dan guru sebagai evaluator.  Upaya guru dalam menerapkan sikap disiplin yaitu dengan keteladanan, pembiasaan, dan menggunakan metode reward dan punishment. Faktor yang dapat mempengaruhi pembentukan sikap kepemimpinan setiap siswa yaitu faktor internal (berasal dari dalam diri siswa) dan faktor eksternal (berasal dari luardiri anak). Dapat disimpulkan bahwa guru memiliki peran penting dalam membentuk pemimpin siswa disekolah.