This Author published in this journals
All Journal Cahaya Pengabdian
Iiq Nahyu Risqiawati
UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Bakti Sosial Gerakan Berbagi oleh Ikatan Mahasiswa Tegal di Desa Pangkah Diva Rosyidatunnuha; Nafisatul Alawiyah; Iiq Nahyu Risqiawati; Muhammad Shultoni
Cahaya Pengabdian Vol. 1 No. 1 (2024): Juni 2024
Publisher : Apik Cahaya Ilmu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61971/cp.v1i1.45

Abstract

Kegiatan baksos ini ditujukan untuk Masyarakat yang kurang mampu dan mengalami kesulitan dalam memenuhi kebutuhan pokok sehari-harinya. Bakti sosial, atau lebih dikenal sebagai baksos, adalah kegiatan yang bertujuan untuk menunjukkan dan memperkuat rasa kemanusiaan antar sesama manusia. Melalui baksos, kita dapat mempererat hubungan dan kekerabatan dengan orang lain, serta mewujudkan rasa cinta kasih, tolong-menolong, dan kepedulian. Kegiatan bakti sosial dan berbagi ini tidak hanya bertujuan untuk membantu masyarakat Desa Pangkah dalam jangka pendek, tetapi juga untuk menciptakan perubahan positif yang berkelanjutan. Kegiata bakti sosial dan grebeg ini dilakukan di Desa Dermasuci kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal. Metode yang dilakukan yaitu dengan melalui survey langsung. Hasil yang didapatkan dari kegiatan bakti sosial Grebeg ini adalah dapat mempererat hubungan silaturahmi dengan satu sama lain, menjadi lebih peka terhadap lingkungan sosial, menumbuhkan sikap peduli terhadap sesama serta meningkatkan kebahagiaan. Memberi sebagai bentuk kepedulian orang lain adalah sesuatu yang berhubungan dengan kebahagiaan bahkan kesehatan.