Apriyanti
Universitas Halu Oleo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH TERHADAP AKUNTABILITAS PENDAPATAN PAJAK DAERAH (BADAN PENDAPATAN DAERAH KOTA KENDARI) Erwin Hadisantoso; Fitriaman Fitriaman; Apriyanti
Jurnal Akuntansi dan Keuangan Vol 8 No 2 (2023): Oktober
Publisher : Jurusan Akuntansi FEB UHO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33772/jak.v8i2.113

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD) terhadap akuntabilitas pendapatan pajak di Pemerintah Kota Kendari, dengan objek penelitian di Badan Pendapatan Daerah Kota Kendari. Data yang digunakan adalah data kualitatif, dengan sumber data utama berasal dari penelitian lapangan menggunakan metode kuisioner. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif verifikatif. Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah di Dinas Pendapatan Daerah Kota Kendari dinilai memenuhi kriteria yang baik. Akuntabilitas pendapatan pajak daerah di Badan Pendapatan Daerah Kota Kendari dapat dikategorikan sebagai sangat baik.