MHadiPrayitno
Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM SELEKSI SISWA TERBAIK MENGGUNAKAN METODE VIĊ EKRITERIJUMSKO KOMPROMISNO RANGIRANJE (VIKOR) SMK YADIKA 13 TAMBUN MHadiPrayitno
IKRAM: Jurnal Ilmu Komputer Al Muslim Vol. 3 No. 1 (2024): IKRAM: Jurnal Ilmu Komputer Al Muslim
Publisher : LPPM STMIK AL MUSLIM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Setiap sekolah dan lembaga pendidikan pasti akan berlomba-lomba dalam mencetak siswa yang berprestasi. Guna pemilihan siswa yang berprestasi tentunya sangat mempengaruhi kualitas sekolah. Dalam pemilihan siswa berprestasi di setiap sekolah pada umumnya berdasarkan pada nilai rapor. Siswa yang nilainya rapornya menduduki peringkat tertinggi akan menjadi siswa berprestasi dan mendapatkan hadiah. Dari semua permasalahan diatas tujuan dari penelitian ini adalah Membangun sistem pendukung keputusan penilaian seleksi siswa terbaik yang dapat menghitung dengan multikriteria di SMK YADIKA 13 Tambun dengan penerapan metode ViĊĦekriterijumsko Kompromisno Rangiranje dan mempermudah kurikulum dalam menyeleksi siswa terbaik secara komputerisasi. Konsep dasar VIKOR adalah menentukan ranking dari sampel-sampel yang ada dengan melihat hasil dari nilai-nilai utilitas dan regrets dari setiap sampel metode VIKOR memiliki kelebihan mengatasi kriteria yang bertentangan dalam pemeringkatan. Penelitian ini dibuat dengan tujuan untuk membangun sistem pendukung keputusan penilaian siswa terbaik yang multikriteria dan menggunakan perhitungan yang lebih presisi dan juga sebagai pendukung keputusan dengan maksud untuk meningkatkan mempermudah kurikulum dalam menyeleksi siswa terbaik secara komputerisasi.