Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PELATIHAN TRAKTOR REMOTE CONTROL DAN CHARGING STATION SEBAGAI PENERAPAN SMART FARMING DI DESA TANAHBARU Akbar Rizki Priadi; Tyo Bima Pratama; Daffa Hibban Sya’bana; Desvita Elvira Anyeler; Regita Aulia Safitri; Muhammad Zaki Abdulah
Journal of Community Service Vol 6 No 2 (2024): JCS, December 2024
Publisher : Ikatan Dosen Menulis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56670/jcs.v6i2.249

Abstract

Luas dari hasil pertanian yang memiliki potensi di Indonesia mencapai 4,81 juta hektar, namun belum dilakukan pemanfaatan secara baik. Pertanian cerdas (smart farming) akan mendorong peningkatan pendapatan para petani dan mendukung keberlanjutan pertanian. Smart farming memiliki peranan penting dalam era Revolusi Industri 4.0. Desa Tanahbaru yang terletak di Kabupaten Karawang dengan luas ± 721 hektar, memiliki luas wilayah persawahan ± 573 hektar tanah sawah hampir 90% dari total wilayah desa. Menjadikan mata pencaharian utamanya adalah sebagai petani dan buruh tani. Dengan potensi yang dimiliki oleh Desa Tanahbaru, masih terdapat permasalahan mengenai biaya operasional yang tinggi, traktor konvensional untuk membantu membajak sawah, dan hasil bajakan yang kurang merata. Kegiatan pengabdian masyarakat yang dilaksanakan melalui program PPK Ormawa Himtel Unsika bertujuan memfasilitasi dan meningkatkan keterampilan petani dan buruh tani mengenai teknologi smart farming secara bertahap bagi masyarakat desa. Penerapan ini berupa memfasilitasi traktor remote control dan charging station panel surya. Maka, perlu diadakan pelatihan untuk penggunaan teknologi tersebut. Pelaksanaan dari pelatihan ini dilakukan dengan metode pemaparan materi, demonstrasi, praktik, dan diskusi dengan peserta. Pelatihan ini terbukti menjadi langkah yang efektif dalam meningkatkan pengetahuan dan keterampilan bagi masyarakat desa.
IMPLEMENTASI SISTEM PEMBERIAN PAKAN OTOMATIS TERJADWAL BERBASIS ESP32 DAN BLYNK UNTUK OPTIMASI MANAJEMEN PETERNAKAN Adimas Prasetyo Supriyadi; Regita Aulia Safitri; Tyo Bima Pratama; Ulinnuha Latifa
TESLA: Jurnal Teknik Elektro Vol 27 No 1 (2025): TESLA: Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/tesla.v27i1.33371

Abstract

Regular and controlled feeding is an important factor in the success of fish farming. However, manual methods of feeding are often less efficient and risk causing discrepancies in the amount of feed given. This research aims to design and develop an ESP32-based automatic feeding system controlled through the Blynk application. This system uses an RTC DS3231 sensor to determine the feeding time, an HC-SR04 ultrasonic sensor to detect the availability of feed, and a servo motor to automatically regulate feed distribution. If feed is available and the feeding time has arrived, the ESP32 will activate the servo motor to open the feed container and then close it again after the process is complete. The residual feed monitoring data is sent to the Blynk app, allowing the user to control and monitor the system in real-time via a mobile device. The test results show that the system is able to detect the amount of residual feed with high accuracy, with the difference between the ultrasonic sensor measurement and manual measurement ranging from 0.1-0.2 cm. In addition, the system successfully optimizes feeding efficiency by ensuring timely and appropriate distribution to the fish. Thus, the system can improve the effectiveness of feed management in fish farming as well as reduce manual intervention, thus providing a more practical and efficient solution for fish farmers. Pemberian pakan secara teratur dan terkontrol merupakan faktor penting dalam keberhasilan budidaya ikan. Namun, metode manual dalam pemberian pakan sering kali kurang efisien dan berisiko menyebabkan ketidaksesuaian jumlah pakan yang diberikan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengembangkan sistem pemberian pakan otomatis berbasis ESP32 yang dikendalikan melalui aplikasi Blynk. Sistem ini menggunakan sensor RTC DS3231 untuk menentukan waktu pemberian pakan, sensor ultrasonik HC-SR04 untuk mendeteksi ketersediaan pakan, serta motor servo untuk mengatur distribusi pakan secara otomatis. Jika pakan tersedia dan waktu pemberian pakan telah tiba, ESP32 akan mengaktifkan motor servo untuk membuka wadah pakan dan kemudian menutupnya kembali setelah proses selesai. Data pemantauan sisa pakan dikirim ke aplikasi Blynk, memungkinkan pengguna untuk mengontrol dan memantau sistem secara real-time melalui perangkat seluler. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem ini mampu mendeteksi jumlah sisa pakan dengan akurasi tinggi, dengan perbedaan pengukuran sensor ultrasonik dan pengukuran manual berkisar 0,1–0,2 cm. Selain itu, sistem berhasil mengoptimalkan efisiensi pemberian pakan dengan memastikan distribusi yang tepat waktu dan sesuai kebutuhan ikan. Dengan demikian, sistem ini dapat meningkatkan efektivitas manajemen pakan dalam budidaya ikan serta mengurangi intervensi manual, sehingga memberikan solusi yang lebih praktis dan efisien bagi pembudidaya ikan.
COMPARISON OF ACCURACY AND PRECISION OF DISTANCE READINGS ON HC-SR04, JSN-SR04T, AND A02YYUW ULTRASONIC SENSORS Akbar Rizki Priadi; Regita Aulia Safitri; Tyo Bima Pratama; Ulinnuha Latifa
TESLA: Jurnal Teknik Elektro Vol 27 No 1 (2025): TESLA: Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/tesla.v27i1.33372

Abstract

Ultrasonic sensors were created to be able to detect distance with ultrasonic sound in the 40 kHZ frequency range. The principle of work is to reflect the signal to the intended object and the results of the reflection will be received by the sensor, then processed to provide readings. Ultrasonic sensors have various types in the market. The importance of accuracy and precision in reading results makes one way to select sensors before use. The purpose of this research is to compare three different types of ultrasonic sensors to determine the level of accuracy and precision of the HC-SR04, JSN-SR04T, and A02YYUW ultrasonic sensors in reading distance. The method used is experimental and previous literature with similar topics. Tests were carried out directly in the room with distance readings between 25-70 cm, each data variation was repeated 5 times. Each sensor tested has its own specifications, especially the JSN-SR04T and A02YYUW sensors can be applied to water or can be labeled waterproof sensors. The test results show that the HC-SR04 sensor has varied distance reading results with accuracy