This Author published in this journals
All Journal Jurnal Tekno Kompak
Cecilia, Herli
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Informasi Pegawai (SIMPEG) Berbasis Website (Studi kasus: RS. Bhayangkara Mohamad Hasan Palembang) Ardiansyah, Muhammad Ridho; Cecilia, Herli
Jurnal Tekno Kompak Vol 19, No 1 (2025): FEBRUARI
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33365/jtk.v19i1.4949

Abstract

Informasi pegawai merupakan suatu data yang sangat diperlukan didalam sebuah organisasi, perusahaan maupun lembaga. Adapun informasi pegawai umumnya merupakan data karyawan, data gaji, data cuti, data mutasi, dan data pegawai yang berhenti (resign). Proses sistem yang berjalan saat ini di RS Bhayangkara Mohamad Hasan Palembang menggunakan sistem konvensional yaitu menggunakan aplikasi Ms. Excel dan menggunakan metode dokumentasi pembukuan buku besar. Dalam proses input masih ditemukan kesalahan akibat human error dan penginputan data yang tidak terstruktur.Untuk menyelesaikan permasalahan diatas sehingga dirancanglah sebuah sistem aplikasi berbasis website yang dapat menghubungkan semua bagian sehingga mempermudah alur informasi kepada semua bagian sehingga hal ini dapat meminimalisir kesalahan atau keterlambatan informasi. Aplikasi sistem informasi pegawai diperoleh mampu menyelesaikan dan mendata pendataan menjadi lebih terstruktur sehingga memberikan informasi dan laporan yang baik. Perancangan sistem aplikasi menggunakan metode Prototype dengan empat tahapan yaitu pengumpulan kebutuhan, membangun prototype, evaluasi prototype, dan mengkodekan sistem sehingga menghasilkan sistem informasi pegawai berbasis website.