Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Diskon Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Mcdonald's Rico Sasongko; Riki Sasongko; Luther Firdaus Silaban; Panca Pratama; Siti Kusnul Khotimah
Jurnal Kajian dan Penalaran Ilmu Manajemen Vol. 3 No. 1 (2025): Januari : Jurnal Kajian dan Penalaran Ilmu Manajemen
Publisher : CV. Aksara Global Akademia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59031/jkpim.v3i1.568

Abstract

Diskon merupakan salah satu strategi yang sering digunakan oleh perusahaan untuk meningkatkan penjualan dan memengaruhi keputusan pembelian konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh diskon terhadap keputusan pembelian konsumen di restoran cepat saji McDonald's. Pelaksanaan penelitian ini bukan hanya untuk mengetahui peran Diskon terhadap keputusan pembelian produk McDonald’s namun juga untuk mengetahui peranan Promosi terhadap keputusan pembelian produk McDonald’s. Promosi merupakan salah satu elemen penting dalam bauran pemasaran yang dapat memengaruhi keputusan pembelian konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh promosi terhadap keputusan pembelian konsumen di restoran cepat saji McDonald's. Penelitian ini dilakukan dengan mendapatkan sejumlah 100 responden yang telah mengisi kuisoner secara online yang kemudian akan dianalisis dengan metode kuantitatif agar dapat menghasilkan hasil menyeluruh mengenai peranan dua variabel yaitu Diskon dan Promosi terhadap keputusan pembelian produk McDonald’s.
Peran Kemenko Perekonomian dalam Pemberdayaan UMKM Berbasis Prinsip Ekonomi Pancasila: The Role of the Coordinating Ministry for the Economy in Empowering MSMEs Based on Pancasila Economic Principles Salsabila Oktaviana; Maya Balqis Danu Kundono; Siti Kusnul Khotimah; Rasyid Abdillah Ridho
LITERA: Jurnal Ilmiah Mutidisiplin Vol. 2 No. 5 (2025): LITERA: Jurnal Ilmiah Multidisiplin
Publisher : Litera Academica Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to analyze the role of the Coordinating Ministry for Economic Affairs (Kemenko Perekonomian) in empowering Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) based on the principles of Pancasila economics. MSMEs are the backbone of the Indonesian economy, but still face limited access to financing, technology, and markets. The principles of Pancasila economics emphasize social justice, economic democracy, and shared prosperity, making them relevant as a basis for MSME empowerment. The research method uses a qualitative-descriptive approach through literature studies, policy analysis, and in-depth interviews with stakeholders. The results show that the Coordinating Ministry for Economic Affairs plays a strategic role in cross-ministerial coordination to provide inclusive financing access, MSME digitalization, and strengthening the entrepreneurial ecosystem. However, obstacles were identified in the form of complex bureaucracy, suboptimal inter-agency coordination, and limited monitoring. The study's conclusion confirms that strengthening the role of the Coordinating Ministry for Economic Affairs is crucial to ensure MSME empowerment aligns with Pancasila values. This study provides academic contributions by expanding the literature on Pancasila economics and the government's coordinating role, as well as practical contributions in the form of policy recommendations for inclusive and sustainable MSME empowerment.