Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Determinasi Sumber Daya Informasi : Teknologi Informasi, Keamanan Informasi dan Manajemen Mochammad Kevin Maqomi Saefulhaq; Hapzi Ali
IJESM Indonesian Journal of Economics and Strategic Management Vol. 2 No. 4 (2024): December
Publisher : Draf Solusi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69718/ijesm.v2i4.379

Abstract

Determinasi Teknologi Informasi, KeamananInformasi dan Manajemen terhadap SumberDaya Informasi adalah artikel ilmiah studipustaka dalam ruang lingkup ilmu manajemen.Tujuan artikel ini yaitu membuat hipotesisdeterminasi dari beberapa variabel yang akandigunakan pada riset yang akan datang. Objekriset yang digunakan di antaranya berupapustaka online, Google Scholar dan media onlineakademik lainnya. Metode riset menggunakanlibrary research yang berasal dari e-book, ejournaldan artikel terkait. Analisis yangdigunakan berupa deskriptif kualitatif. Hasilartikel ini: 1) Determinasi Teknologi Informasiterhadap Sumber Daya Informasi; 2)Determinasi Keamanan Informasi terhadapSumber Daya Informasi; dan 3) DeterminasiManajemen terhadap Sumber Daya Informasi.
Determinasi Implikasi Etis Teknologi Informasi : Manajemen, Budaya Organisasi dan Keamanan Informasi Mochammad Kevin Maqomi Saefulhaq; Hapzi Ali
IJESM Indonesian Journal of Economics and Strategic Management Vol. 2 No. 4 (2024): December
Publisher : Draf Solusi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69718/ijesm.v2i4.404

Abstract

Determinasi Manajemen, Budaya Organisasi dan Keamanan Informasi terhadap Implikasi Etis Teknologi Informasi adalah artikel ilmiah studi pustaka dalam ruang lingkup ilmu manajemen. Tujuan artikel ini yaitu membuat hipotesis determinasi dari beberapa variabel yang akan digunakan pada riset yang akan datang. Objek riset yang digunakan di antaranya berupa pustaka online, Google Scholar dan media online akademik lainnya. Metode riset menggunakan library research yang berasal dari e-book, e journal dan artikel terkait. Analisis yang digunakan berupa deskriptif kualitatif. Hasil artikel ini: 1) Determinasi Manajemen terhadap Implikasi Etis Teknologi Informasi; 2) Determinasi Budaya Organisasi terhadap Implikasi Etis Teknologi Informasi; dan 3) Determinasi Keamanan Informasi terhadap Implikasi Etis Teknologi Informasi.