Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Digital Marketing Terhadap Penjualan Produk Hallo Rendang Di Yogyakarta Sandra, Afri
Journal of Sustainability and Science Economics Vol. 2 No. 2 (2024): Desember
Publisher : Atma Workshop Innovation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62337/jsse.v2i2.36

Abstract

Semakin meningkat pelaku usaha secara online mengakibatkan persaingan pasar kuliner di Yogyakarta. Hal tersebut terjadi karena mudahnya dalam proses usaha secara online dan penjualan sangat mudah untuk dilakukan, sehingga banyak masyarakat di Yogyakarta membuka usaha secara online. Dengan adanya hal tersebut Hallo Rendang melakukan refererensiasi produk yang berbeda. Rendang di pilih karena di Yogyakarta masih sedikit yang membuka usaha Rendang tersebut. Kemudian dengan rasa penasaran masyarakat akan rasa, Rendang versi asli Minang Kabau, sehingga usaha Hallo Rendang mempunyai peluang besar untuk dikembangankan. Penelitian ini bertujuan untuk membuat bisnis model Open Pre Order dengan menggunakan metode penelitian kualitatif yang berupa wawancara konsumen yang pernah mencoba produk Hallo Rendang. Dengan memanfaatakn Digital marketing kegiatan promosi dan pencarian pasar melalui media online, dengan berbagai sarana misalnya jejaring sosial. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan tentang pemasaran digital, terutama media social.