Kholis Aniyati
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Monopoly Game Smart Terhadap Minat Belajar Peserta Didik Faridatul Umah; Kholis Aniyati
El-Miaz: Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Dasar Vol. 4 No. 1 (2024): El-Miaz: Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Dasar
Publisher : El-Miaz: Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Dasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to determine the effectiveness of using Monopoly Game Smart learning media on the learning interest of class V students at MI Miftahul Ulum Sooko Wringinanom Gresik. This type of research is Pre-Experimental with the Static Group Comparison Design model. The population in this study was class V MI Miftahul Ulum Sooko Wringinanom Gresik which consisted of 2 classes totaling 43 students, 10 students were taken per class. The data collection used is in the form of scale and documentation. The data analysis technique used is sensitivity data analysis. The results of the research show that there is a significant difference between the pretest and posttest scores, which means that the effectiveness of using the Monopoly Game Smart learning media is effective in increasing interest in learning mathematics. It can be seen that the average score obtained by experimental class students in the process before being given action treatment (pretest) was 12.9000, which is in the medium category. After using the Monopoly Game Smart learning media, the pretest results in the experimental class obtained an average score of 18.1000, which shows that the average score is in the high category. Based on the calculations that have been carried out, the sig value is known. (2-tailed) of 0.000 < 0.05, it can be concluded that the effectiveness of using the Monopoly Game Smart learning media can increase interest in learning mathematics in class V students at MI Miftahul Ulum Sooko Wringinanom Gresik.
Pemilihan Media Pembelajaran Berbasis ICT Atau Multimedia Pembelajaran Kholis Aniyati
Idaarotul Ulum Vol 3 No 2 Desember (2021): Idaaratul 'Ulum (Jurnal Prodi MPI)
Publisher : Institut Agama Islam Insan Prima Misbahul Ulum Gumawang OKU Timur Sumatera Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70688/idaarotululum.v3i2 Desember.186

Abstract

Dalam menyikapi perkembangan dan kemajuan ICT, segenap para pendidik (baik para dosen maupun guru) dituntut untuk menguasai teknologi (ICT) agar dapat mengembangkan materi-materi pembelajaran berbasis ICT dan memanfaatkan ICT sebagai media pembelajaran. Kriteria Pemilihan Media Pembelajaran Berbasis ICT/Multimedia Pembelajaran yaitu Unsur visual yang sesuai dengan kondisi materi yang diajarkan, Unsur suara yang jelas dan tertata sehingga mudah didengar secara sempurna dan terkesan indah, merdu dan mudah dipahami, Pemanfaatan ukuran huruf yang tepat dan sesuai dengan topik dan materi yang dibahas, dan penggunaan warna yang menarik sesuai dengan kondisi dan posisi tayangan. Adapun prosedur yang sebaiknya dilakukan dalam pemilihan media pembelajaran berbasis ICT adalah: kompetensi dasar dan indikator yang akan dicapai, materi pembelajaran (instructional content), familiaritas media dan karakteristik siswa/guru, dan adanya sejumlah media ICT yang bisa diperbandingkan karena pemilihan media. Adapun prinsip umum penggunaan teknologi dalam hal ini ICT, adalah sebagai berikut: efektif dan efisien, optimal, menarik, dan merangsang daya kreatifitas pelajar.