This Author published in this journals
All Journal Fuse-teknik Elektro
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Simulasi Jaringan SDN menggunakan controller RYU Pada Mininet Dengan 5 Topologi Jaringan Ramdhani, Muhamad Deris; Sugiarto, Bambang; Rukmana, Ade
Fuse-teknik Elektro Vol 1 No 2 (2021): Fuse-teknik Elektro
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jft.v1i2.1517

Abstract

Perbedaan pada toplologi jaringan SDN cukup mempengaruhi pada aspek kinerja QoS. Maka diperlukan penelitian untuk menguji topologi yang paling bagus kinerjanya pada jaringan SDN menggunakan kontroller ryu. Ada 5 topologi yang diujikan yaitu topologi linear, tree, ring, fullmesh dan star. Parameter yang diujikan adalah jitter, Througput, packet loss dan jitter pada protokol TCP dan UDP. Menurut hasil pengujian didapatkan topologi yang paling bagus adalah topologi ring dimana nilai-nilainya berada pada index 4 dan untuk hasil pengujian topologi yang paling jelek menurut nilai QoS yaitu topologi linear dimana nilai yang didapatkan berada pada index 2 untuk througput protokol TCP dan index 3 untuk througput pada protokol UDP.Kata kunci: QoS, SDN, jaringan, Mininet,  Ryu