Miranti Dwi Syah Putri, Tarina
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH BRAND AMBASSADOR IDOL K-POP NCT DREAM TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TORTILLA TOSTOS DI KALANGAN NCTZEN DI KOTA BANDUNG Miranti Dwi Syah Putri, Tarina; Ramadhika, Alda
NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial Vol 11, No 4 (2024): NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jips.v11i4.2024.1556-1562

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengevaluasi hubungan antara brand ambassador dan keputusan pembelian. Populasi dalam penelitian ini adalah para penggemar NCT Dream yang tinggal di Kota Bandung. Pendekatan ini menggabungkan teknik pengambilan sampel non-probabilitas dengan metode kuantitatif, purposive sampling adalah metode yang dipilih dan ukuran sampel sebanyak 100 responden. Data untuk penelitian ini dikumpulkan melalui kuesioner dan diolah melalui IBM SPSS versi 23 digunakan untuk analisis regresi linier sederhana. Brand ambassador (X) dan Keputusan pembelian (Y) adalah variabel yang digunakan dalam penelitian ini. Temuan penelitian menunjukkan bahwa brand ambassador secara signifikan positif mempengaruhi keputusan pembelian konsumen, yang ditunjukkan oleh nilai signifikan 0,000 < 0,05 dan nilai koefisien 0,454. Variabel brand ambassador (X) memiliki besaran kontribusi sebesar 20,6% terhadap variabel keputusan pembelian (Y). 
PENGARUH BRAND AMBASSADOR IDOL K-POP NCT DREAM TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TORTILLA TOSTOS DI KALANGAN NCTZEN DI KOTA BANDUNG Miranti Dwi Syah Putri, Tarina; Ramadhika, Alda
NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial Vol 11, No 4 (2024): NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jips.v11i4.2024.1556-1562

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengevaluasi hubungan antara brand ambassador dan keputusan pembelian. Populasi dalam penelitian ini adalah para penggemar NCT Dream yang tinggal di Kota Bandung. Pendekatan ini menggabungkan teknik pengambilan sampel non-probabilitas dengan metode kuantitatif, purposive sampling adalah metode yang dipilih dan ukuran sampel sebanyak 100 responden. Data untuk penelitian ini dikumpulkan melalui kuesioner dan diolah melalui IBM SPSS versi 23 digunakan untuk analisis regresi linier sederhana. Brand ambassador (X) dan Keputusan pembelian (Y) adalah variabel yang digunakan dalam penelitian ini. Temuan penelitian menunjukkan bahwa brand ambassador secara signifikan positif mempengaruhi keputusan pembelian konsumen, yang ditunjukkan oleh nilai signifikan 0,000 0,05 dan nilai koefisien 0,454. Variabel brand ambassador (X) memiliki besaran kontribusi sebesar 20,6% terhadap variabel keputusan pembelian (Y).Â