Nenometa, Yesikha
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Media Teks Narasi Berbasis Kearifan Lokal NTT untuk Meningkatkan Literasi Budaya Siswa SD GMIT Kuanfatu Nenometa, Yesikha
Leksikon: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, dan Budaya Vol. 2 No. 2 (2024): LEKSIKON: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, & Budaya
Publisher : UPT Publikasi dan Penerbitan Universitas San Pedro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59632/leksikon.v2i2.371

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah masih rendahnya hasil belajar dan kemampuan literasi budaya siswa kelas II SD GMIT Kuanfatu dengan bukti ada 7 siswa yang tuntas dan yang tidak tuntas sebanyak 8 siswa yang belum mencapai KKM 65. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang menggunakan teknik pengumpulan data dengan cara observasi dan tes. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan hasil belajar dan penerapan media pembelajaran pada pembelajaran Bahasa Indonesia. Aktivitas guru mengalami peningkatan peningkatan selama dua siklus, pada siklus 1 rata-rata keterlaksanaannya adalah 39 dan memperoleh persentase 69,65% , pada siklus II rata-rata keterlaksanaannya adalah 49 dan memperoleh persentase 87,5%. Peningkatan juga terjadi pada hasil belajar siklus I 33,33%, pada siklus II 93,33%. Dapat disimpulkan bahwa penerapan Media Pembelajaran dapat meningkatkan kemampuan literasi budaya siswa kelas II SD GMIT Kuanfatu.