This Author published in this journals
All Journal Jurnal Widya
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS OPTIMALISASI PELAYANAN MELALUI PENGUNAN MOBILE BANKING PADA PT. BANK SUMUT SYARIAH KANTOR CABANG PEMBANTU MARELAN RAYA Nasution, Nurul Salmah; Murtani, Alim
JURNAL WIDYA Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Widya, October 2024
Publisher : Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Widya Loka Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54593/awl.v5i2.413

Abstract

Optimalisasi mobile banking dalam layanan bertransaksi online maka diperlukan sebuah strategi yangtepat. Strategi tersebut dilakukan oleh pihak lembaga (bank) yang bersangkutan. Penggunaan mobilebanking memanfaatkan teknologi yang berkembang dalam bentuk sistem informasi. Penelitian inibertujuan untuk mengetahui proses optimalisasi pelayanan melalui pengunaan mobile banking padaPT. Bank Sumut KCP Marelan Raya dan untuk mengetahui kendala yang terjadi dalam prosesoptimalisasi sistem layanan Mobile Banking di PT Bank Sumut Syariah KCP Marelan Raya. Hasilpenelitian ini adalah optimalisasi pelayanan melalui penggunaan mobile banking pada PT. BankSumut Syariah KCP Marelan yaitu meningkatkan keamanan transaksi, pengembangan layananpembiayaan syariah, integrasi dengan sistem pembayaran digital, personalisasi dan analisis datanasabah, edukasi dan pendampingan digital, peningkatan infrastruktur teknologi, dan peningkatanlayanan nasabah melalui aplikasi. Hasil penelitian ini adalah kendala yang terjadi dalam prosesoptimalisasi pelayanan melalui mobile banking di PT. Bank Sumut Syariah KCP Marelan Raya yaitukurangnya kepatuhan terhadap prinsip syariah, keamanan sistem yang rentan, keterbatasaninfrastruktur teknologi, kurangnya sumber daya manusia, perubahan perilaku nasabah, dan biayaimplementasi dan pengembangan. Layanan digital mobile banking memiliki kekurangan dankelebihan karena mobile banking adalah sebuah aplikasi.