Jaya, Zendi Asriel Adrian
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Rekomendasi Buku Fiksi Indonesia Menggunakan Metode Content Based Filtering (Studi Kasus : Badan Perpustakaan Dan Kearsipan Provinsi Jawa Timur Surabaya) Putri, Anggi Yhurinda Perdana; Jaya, Zendi Asriel Adrian; Utami, Ruli
Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan 2024: Menjembatani Energi Berkelanjutan dan Ekonomi Hijau melalui Transformasi Riset dan Teknologi T
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Buku merupakan sekumpulan lembaran kertas yang terjilid, dalam lembaran tersebut berisi tulisan maupun kosong. Buku merupakan kumpulan kertas atau bahan lainnya kemudian dijadikan satu dan berupa tulisan maupun gambar. Setiap lembaran dalam buku disebut halaman. Prosa atau fiksi memiliki arti sebuah karya naratif yang menceritakan sesuatu yang bersifat rekaan, khayalan, tidak berdasarkan kenyataan atau dapat juga berarti suatu kenyataan yang yang lahir berdasarkan khayalan. Dengan berkembangnya teknologi informasi ini terdapat beberapa sistem yang dapat mendukung keputusan diantaranya adalah sistem rekomendasi. Sistem rekomendasi dapat membantu pembaca buku untuk menentukan buku fiksi yang akan dibaca. Permasalahan ini dapat diatasi dengan menggunakan sistem rekomendasi dengan teknik content based filtering. Sistem rekomendasi ini menggunakan teknik penyaringan berbasis konten dan menampilkan 5 pengguna danĀ  102 buku fiksi Indonesia. Dengan melakukan proses kesamaan profil pengguna dan kesamaan similarity kata, sistem rekomendasi memperoleh nilai maksimal untuk buku fiksi Indonesia. Setelah mendapat hasil yang direkomendasikan, diuji dengan precision dan mendapatkan nilai skor 54%