Febriani, Sifa Nur
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Pendukung Keputusan untuk Pemilihan Smartphone yang Banyak Diminati Konsumen Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Febriani, Sifa Nur; Ridwan, Rizki
Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI) Vol 5, No 04 (2024): Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/jrami.v5i4.9865

Abstract

Perkembangan smartphone di Indonesia semakin pesat, sehingga sulit dipungkiri bahwa kehidupan sehari – hari konsumen dengan berbagai profesi sangat bergantug pada smartphone. Teknologi smartphone yang terus berkembang pesat dan banyak perusahaan smartphone yang bersaing untuk memperkenalkan produk mereka ke pasar global hal ini membuat konsumen kesulitan dalam memilih smartphone yang sesuai dengan kebutuhan. MilaPhone merupakan salah satu toko smartphne yang terletak di Harjamukti Kec Cimanggis, Kota Depok. Adapun permsalahan yang terjadi yaitu belum adanya sebuah wadah yang memiliki pengetahuan untuk memberikan sebuah rekomendasi smartphone yang banyak beredar di pasaran. Oleh karena itu, diperlukan sebuah sistem yang dapat memberikan rekomendasi smartphone terbaik dengan kriteria – kriteria tertentu tanpa melalui proses yang lama, sehingga konsumen dapat segara mengetahui rekomendasi smartphone yang sesuai kebutuhan. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan Metode Simple Additive Weighting, dimana sistem yang dibuat bertujuan untuk menghasilkan rekomendasi smartphone yang terbaik menurut kriteria – kriteria ternteu sehingga konsumen dapat mempertimbangkan untuk membeli rekomendasi smartphone yang diberikan