Tefa, Yosefa Novelani Maria Tefa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

DUKUNGAN SOSIAL TEMAN SEBAYA PADA KESEHATAN JIWA REMAJA DI SMA NEGERI 3 ATAMBUA Tefa, Yosefa Novelani Maria Tefa; paskal, Paskalis Malafu Usfinit; Djulianus, Djulianus Tes Mau
Jurnal Sahabat Keperawatan Vol. 6 No. 2 (2024): Jurnal Sahabat Keperawatan, Agustus 2024
Publisher : Program Studi Keperawatan, Universitas Timor Jln. Mgr. Sugyopranoto-Haliwen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32938/jsk.v6i2.7917

Abstract

Latar Belakang: Masalah kesehatan remaja seperti gangguan emosional, gangguan perilaku, dan gangguan mental dapat mengakibatkan kalangan muda mengalami kecemasan, gangguan pola makan, depresi hingga bunuh diri. Kondisi ini dapat menempatkan remaja pada kondisi yang rawan bila remaja tidak didukung oleh teman sebaya pada proses perkembangan mental dan kesehatan jiwa remaja. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif analitik, sampel yang digunakan 198 siswa-siswi, teknik sampling yang digunakan adalah total sampling, penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari-Maret 2024. Tujuan: Untuk mengetahui Gambaran Dukungan Sosial Teman Sebaya Pada Kesehatan Jiwa Remaja di SMA Negeri 3 Atambua. Hasil: Dukungan sosial teman sebaya pada kesehatan jiwa remaja di SMA Negeri 3 Atambua mendapatkan hasil kategori baik yaitu 173 orang (87,4%) Kesimpulan: Dukungan sosial teman sebaya pada kesehatan jiwa remaja dapat mengembangkan sikap positif pada remaja dan membuat mereka menerima serta menghargai dirinya.