Muh Ikhwan Yusrah Yusuf
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

The Pengembangan Aplikasi Notes Berbasis Android dengan Model Waterfall Akbar, Muh.; Muh Ikhwan Yusrah Yusuf; Andi Sarifa Sa itri Bachmid; Fitra Yusuf; Nurul Fadli; Ahmad Rifaldi
Information Technology Education Journal Vol. 3, No. 3, September (2024)
Publisher : Jurusan Teknik Informatika dan Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59562/intec.v3i3.5926

Abstract

Di era digital, aplikasi notes berbasis Android menjadi solusi praktis untuk menyimpan dan mengatur informasi penting, baik dalam konteks personal maupun profesional. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan perangkat lunak model Waterfall yang terdiri dari lima tahap: analisis kebutuhan, desain sistem, implementasi, pengujian, dan pemeliharaan. Aplikasi yang dikembangkan memungkinkan pengguna untuk membuat, mengedit, dan menghapus catatan dengan mudah, serta menambahkan fitur pengingat untuk mengatur tugas dan jadwal. Dengan antarmuka yang intuitif dan fitur yang dirancang untuk kemudahan penggunaan, aplikasi ini memberikan kemudahan akses informasi kapanpun dan dimanapun. Hasil pengujian menunjukkan bahwa aplikasi memenuhi kebutuhan pengguna secara efisien dan efektif. Penelitian ini memberikan kontribusi pada pengembangan aplikasi berbasis Android sebagai alat produktivitas yang relevan dalam masyarakat modern.