Nuryanti , Mulani
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Manajemen Risiko pada UMKM Konveksi, Rancaekek, Kabupaten Bandung Nuryanti , Mulani; Suparjiman, Suparjiman
PENG: Jurnal Ekonomi dan Manajemen Vol. 2 No. 1b (2025): AGUSTUS 2024 -JANUARI 2025
Publisher : Teewan Journal Solutions

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62710/3bgkez50

Abstract

UMKM konveksi memiliki peran penting dalam perekonomian, dengan menyediakan lapangan kerja dan memenuhi kebutuhan masyarakat akan produk pakaian. Namun, seiring dengan perkembangannya dalam menghadapi persaingan pasar yang semakin ketat, UMKM konveksi dihadapkan pada berbagai tantangan, termasuk  perubahan tren mode, tuntutan kualitas, dan  perkembangan teknologi yang pesat. Sehingga menimbulkan berbagai risiko yang dapat menghambat pertumbuhan bisnis. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis risiko yang dihadapi  UMKM konveksi dan mengidentifikasi strategi manajemen risiko yang efektif. Metode penelitian yang digunakan yaitu deskriptif kualitatif dengan melakukan pengumpulan data melalui wawancara dan analisis SWOT. Hasil penelitian menunjukkan risiko operasional, keuangan, sumber daya manusia, dan pasar sebagai risiko utama. Strategi mitigasi meliputi pemeliharaan mesin, peningkatan efesiensi dan diversifikasi pemasok yang efektif dalam mengurangi dampaknya. Dengan menerapkan manajemen risiko yang efektif, UMKM konveksi dapat meningkatkan daya saing dan keberlangsungan usahanya.