Gladis Herazati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Meningkatkan Kesadaran Hukum Pengendara Roda Dua Mastur, Aldi; Gladis Herazati
Jurnal Pendidikan Sosial Indonesia Vol. 2 No. 2 (2024): Jurnal Pendidikan Sosial Indonesia
Publisher : CV. Yazri Aksara Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62238/jupsi.v2i2.46

Abstract

Kesadaran hukum dalam berlalu lintas di kalangan pengendara sepeda motor di Kota Pontianak masih rendah, meskipun pemahaman tentang peraturan lalu lintas telah diajarkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh integrasi Pendidikan Kewarganegaraan dan pelatihan keselamatan jalan terhadap kesadaran hukum pengendara sepeda motor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendekatan integratif ini mampu meningkatkan kesadaran hukum pengendara motor dengan menghubungkan teori kewarganegaraan dengan praktik keselamatan jalan yang aplikatif. Peningkatan kesadaran ini diharapkan dapat mengurangi pelanggaran lalu lintas dan angka kecelakaan di jalan raya. Rekomendasi penelitian ini adalah untuk mengintegrasikan pendidikan kewarganegaraan dalam pelatihan keselamatan jalan sebagai upaya untuk memperkuat kesadaran hukum