Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

PENGOLAHAN SAMPAH PLASTIK MENJADI TAS CANTIK BAGI IBU-IBU RUMAH TANGGA DI LINGKUNGAN PIMPINAN CABANG ‘ASIYIYAH SENAPELAN Aryani, Nini; Neli Putri, Asri; Wilyanita, Nopa; Efriani, Efriani
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 7, No 12 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v%vi%i.%p

Abstract

Sampah plastik masih saja menjadi permasalahan di tengah-tengah masyarakat terutama bagi kelestarian alam. Pembuangan sampah plastik ke dalam air dan tanah akan berakibat kesengsaraan alam. Sampah plastik yang terlalu lama tertimbun di dalam tanah, tertumpuk ataupun hanyut dalam perairan maka yang terjadi adalah pemanasan global yang berdampak pada kehidupan manusia itu sendiri. Untuk menghindari pencemaran lingkungan oleh limbah plastik maka perlu dilakukan pengolahan kembali, seperti mengolahnya menjadi tas cantik. Tas menjadi pilihan karena pemberdayaan ekonomi kreatif mulai di galakkan oleh kementerian pariwisata dan ekonomi kreatif (Kemenparekraf), dimana tas ini akan termasuk kedalam industri kreatif Kriya sekaligus Fashion yang dapat menjadi nilai jual tinggi dan diharapkan dapat menjadi peningkatan ekonomi di lingkungan sekitarnya. Ibu-ibu rumah tangga dapat diberdayakan untuk mengolah sampah plastik menjadi tas dan memiliki peluang usaha dalam meningkatkan perputaran roda ekonomi. Setelah mengikuti kegiatan pendampingan pembuatan tas cantik dari sampah plastik dalam bentuk pelaksanaannya berupa pelatihan selama 2 hari maka peserta akan memiliki kesadaran pentingnya peduli terhadap sampah rumah tangga terutama plastik yang dapat diolah menjadi produk. Dengan meningkatnya kesadaran, pengetahuan dan keterampilan diharapkan masyarakat dapat menjaga keberlangsungan dalam mengolah sampah plastik menjadi tas cantik sebagai peluang usaha.
PENGOLAHAN SAMPAH PLASTIK MENJADI TAS CANTIK BAGI IBU-IBU RUMAH TANGGA DI LINGKUNGAN PIMPINAN CABANG ‘ASIYIYAH SENAPELAN Aryani, Nini; Neli Putri, Asri; Wilyanita, Nopa; Efriani, Efriani
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 7, No 12 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v%vi%i.%p

Abstract

Sampah plastik masih saja menjadi permasalahan di tengah-tengah masyarakat terutama bagi kelestarian alam. Pembuangan sampah plastik ke dalam air dan tanah akan berakibat kesengsaraan alam. Sampah plastik yang terlalu lama tertimbun di dalam tanah, tertumpuk ataupun hanyut dalam perairan maka yang terjadi adalah pemanasan global yang berdampak pada kehidupan manusia itu sendiri. Untuk menghindari pencemaran lingkungan oleh limbah plastik maka perlu dilakukan pengolahan kembali, seperti mengolahnya menjadi tas cantik. Tas menjadi pilihan karena pemberdayaan ekonomi kreatif mulai di galakkan oleh kementerian pariwisata dan ekonomi kreatif (Kemenparekraf), dimana tas ini akan termasuk kedalam industri kreatif Kriya sekaligus Fashion yang dapat menjadi nilai jual tinggi dan diharapkan dapat menjadi peningkatan ekonomi di lingkungan sekitarnya. Ibu-ibu rumah tangga dapat diberdayakan untuk mengolah sampah plastik menjadi tas dan memiliki peluang usaha dalam meningkatkan perputaran roda ekonomi. Setelah mengikuti kegiatan pendampingan pembuatan tas cantik dari sampah plastik dalam bentuk pelaksanaannya berupa pelatihan selama 2 hari maka peserta akan memiliki kesadaran pentingnya peduli terhadap sampah rumah tangga terutama plastik yang dapat diolah menjadi produk. Dengan meningkatnya kesadaran, pengetahuan dan keterampilan diharapkan masyarakat dapat menjaga keberlangsungan dalam mengolah sampah plastik menjadi tas cantik sebagai peluang usaha.