Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Tecnology Acceptance Model pada Aplikasi Pembiayaan Kredit FIFGROUP Mobile Customer : Sistem Informasi Akuntansi Rohim, Muhammat Hanafi Fathur; Wuryaningsih, Wuryaningsih
Jurnal E-Bis Vol 8 No 2 (2024): Vol. 8 No.2 2024
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/e-bis.v8i2.1718

Abstract

Perkembangan teknologi telah mengubah paradigma layanan keuangan menjadi lebih terkoneksi dan inovatif. Namun, adopsi teknologi masih menjadi isu penting yang perlu dipahami dalam konteks aplikasi pembiayaan kredit. Penelitianl ini bertujuanl menganalisis faktor yang memengaruhi penggunaan aplikasi pembiayaan kredit pada pengguna Fifgroup Mobile Customer (FMC) denganl menggunakan model penerimaanl teknologi (TAM). Penelitianl ini melibatkan 145 pengguna aplikasi pembiayaan kredit (FMC) pada PT. FIFGROUP Cabang Malang. Metode penelitian yang dilakukan bersifat kuantitatif dan pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuisioner. Pengolahan data dilakukan menggunakan software SmartPLS 4.0 untuk menguji hipotesis penelitian. Temuan dari penelitianl ini menunjukkanl bahwa persepsil kemudahanl penggunaan berpengaruhl signifikanl terhadapl persepsil manfaat, sikapl penggunaan, dan minatl menggunakan aplikasi