Rizky Endah Setianingtias
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

S Strategi Digital Marketing Melalui Media Sosial Instagram dan TikTok Terhadap Usaha Self Photo Studio di Sidoarjo Eka cipta putri apsari rahmi gelbi surya pertiwi; Rizky Endah Setianingtias; Syavira Natania Rahmadani; Mirza Al Khatami; Nindya Kartika Kusmayati
TEKNOBIS : Jurnal Teknologi, Bisnis dan Pendidikan Vol. 2 No. 3 (2024): TEKNOBIS : Teknologi, Bisnis Dan Pendidikan
Publisher : Shofanah Media Berkah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perkembangan digital marketing sangat pesat di zaman sekarang. Hal ini dapat dilihat bahwa banyak sekali pengguna sosial media seperti Instagram dan Tikktok disekitar kita. Beberapa perusahaan yang ada diantaranya self studio photo juga berupaya menggunakan sosial media untuk digital marketing Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Penelitian ini menggunakan studi wawancara kepada 4 responden dan studi literatur. Hasil peneletian menunjukkan bahwa strategi digital marketing melalui media sosial seperti Instagram dan TikTok sangat berpengaruh terhadap peningkatan brand awarness dan engagement dengan customer.Dengan menerapkan strategi digital marketing seperti pemilihan hastag yang relevan dan pembuatan konten yang menarik dapat membantu dalam mencapai target pasar yang lebih luas.