Pradana Din Permadi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIVITAS SELF-REGULATED LEARNING DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK MADRASAH ALIYAH MOJOAGUNG JOMBANG Pradana Din Permadi; Rohmatin, Irfiana
Jurnal Teknologi Pendidikan Vol. 5 No. 1 (2025): Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Teknologi Pendidikan (JTekpend)
Publisher : FKIP Palangka Raya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37304/jtekpend.v5i1.15144

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas self-regulated learning dalam meningkatkan hasil belajar peserta didik. Desain penelitian yang digunakan yaitu one group pretest-posttest dan penelitian ini melibatkan 30 siswa kelas XII di Sekolah Madrasah Aliyah Assulaimaniyah Mojoagung, Jombang, yang terlibat dalam satu kelompok pretest dan postest. Instrumen penelitian berupa tes prestasi akademik dan kuesioner self-regulated learning. Data dianalisis dengan uji t berpasangan sehingga dapat dilihat perbedaan signifikan antara skor pretest dan posttest. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan-signifikan pada hasil belajar peserta didik (t = -5.89, p < 0.001) dan self-regulated learning (t = -6.45, p < 0.001) siswa setelah mengalami perlakuan self-regulated learning. Kesimpulan dari riset ini adalah self-regulated learning efektif untuk meningkatkan hasil belajar siswa.