Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

THE EFFECT OF CHICKEN MANURE ON GROWTH CAYEY CHILDREN (Capsicum frutescens L.): PENGARUH PUPUK KANDANG AYAM PADA PERTUMBUHAN CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L.) laia, Novaahakhododo
UPMI Proceeding Series Vol. 2 No. 2 (2024): OKTOBER 2024
Publisher : LPPM UPMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pupuk kandang ayam terhadap pertumbuhan tanaman cabai rawit (Capsicum frutescens L.). Penelitian dilakukan menggunakan Rancangan Acak Kelompok ( RAK). Pupuk kandang ayam diberikan dengan dosis yang berbeda yaitu A0= 0 (kontrol), A1 = 200 g/tanaman , A2 = 300 g/ Parameter yang diamati meliputi tinggi tanaman (cm),diameter batang (mm), jumlah buah per sampel (buah),berat buah per plot sampel(buah) dan berat buah per plot (g).