This Author published in this journals
All Journal eCo-Fin
Tiara N, Vonny
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Fasilitas, Promosi Media Sosial, dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan di Olympus Gym di Bandar Lampung Tanuhardja, Ferdinand; Tiara N, Vonny
eCo-Fin Vol. 7 No. 1 (2025): eCo-Fin
Publisher : Komunitas Dosen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32877/ef.v7i1.2053

Abstract

Masyarakat sadar akan pentingnya pola hidup sehat, yang tercermin dari pertumbuhan industri kebugaran, termasuk gym seperti Olympus Gym. Penelitian ini untuk meneliti  fasilitas, promosi melalui media sosial, dan harga memengaruhi kepuasan pelanggan. Penelitian ini menerapkan pendekatan kuantitatif diterapkan melalui pengumpulan data primer menggunakan kuesioner. Sampel penelitian mencakup seluruh anggota Olympus Gym dengan sampel sebanyak 50 responden. Analisis data dilakukan menggunakan uji validitas, reliabilitas, regresi linear berganda, serta uji F dan t untuk mengukur signifikansi hubungan antar variabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua variabel (fasilitas, promosi media sosial, dan harga) memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap kepuasan pelanggan di Olympus Gym. Uji validitas dan reliabilitas menunjukkan bahwa semua pertanyaan dalam kuesioner valid dan dapat diandalkan. Penelitian ini memberikan kontribusi baru dalam memahami hubungan antara fasilitas, promosi media sosial, dan harga dengan kepuasan pelanggan pada konteks industri kebugaran di Bandar Lampung. Temuan ini dapat menjadi acuan bagi manajemen Olympus Gym untuk meningkatkan strategi pemasaran dan layanan mereka.