Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Intellectual Capital dan Enterprise Risk Management Terhadap Nilai Perusahaan dengan Kinerja Keuangan sebagai Variabel Intervening (pada Perusahaan Farmasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2021) Cipta Visi lestari; Besse Wediawati; Rike Setiawati
Ekonomis: Journal of Economics and Business Vol 8, No 1 (2024): Maret
Publisher : Universitas Batanghari Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/ekonomis.v8i1.1595

Abstract

Price book value is an indicator of company value that is usually used as an assessment by investors when investing. This research aims to obtain the results of a study of the influence of intellectual capital with the value added intellectual capital (VAIC) indicator and enterprise risk management with the indicator (COSO ERM) on company value and financial performance as intervening variables in pharmaceutical sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2018 period. -2021. The method used was purposive sampling so that a sample of 9 companies was obtained. Data analysis uses partial least squares (PLS). The research results show that intellectual capital, enterprise risk management and financial performance directly have a positive and significant effect on company value. The research results also state that intellectual capital and enterprise risk management which are mediated by financial performance variables have a positive influence on company value.
Pengaruh Literasi Keuangan Dan Pendapatan Terhadap Keputusan Investasi (Studi Kasus Karyawan Perum Bulog Kanwil Jambi) Cipta Visi Lestari; Tona Aurora Lubis; Agus Solikhin
Jurnal Dinamika Manajemen Vol. 10 No. 1 (2022): Jurnal Dinamika Manajemen
Publisher : Prodi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jdm.v10i1.24502

Abstract

Literasi keuangan dapat didefinisikan tentang bagaimana tingkat pemahaman seorang individu mengenai pengelolaan keuangan. Pendapatan merupakan penghasilan yang diterima seseorang atas hasil yang telah dikerjakan sebelumnya. Pendapatan dan Literasi keuangan adalah faktor penting dalam suatu pengambilan keputusan investasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana variabel dependen dalam hal ini adalah Literasi keuangan dan Pendapatan mempengaruhi variabel independen yakni Keputusan Investasi pada karyawan Perum BULOG Kanwil Jambi yang berjumlah 37 orang. Data diambil dengan menggunakan metode penyebaran kuesioner dan dianalisis menggunakan metode Regresi Linear Berganda. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel literasi keuangan secara parsial tidak memberikan pengaruh pada keputusan investasi namun pendapatan memberikan pengaruh positif terhadap keputusan investasi. Sedangkan hasil pengujian pengaruh variabel yang dilakukan secara simultan menunjukkan bahwa terdapat pengaruh literasi keuangan dan pendapatan terhadap keputusan investasi (studi kasus karyawan Perum BULOG Kanwil Jambi).