This Author published in this journals
All Journal Al-Dhikra
Wendi Parwanto, Ahmad Labiq Muzayyan, dan Desi Wahyuni
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Konstruksi Pemahaman Hadis Tentang Lesbian, Gay, Biseksual DanTransgender (LGBT): Suatu Tinjauan Maqashid al-Syariah Wendi Parwanto, Ahmad Labiq Muzayyan, dan Desi Wahyuni
Al-Dhikra Vol. 5 No. 1 (2023): Al-Dhikra: Jurnal Studi Quran dan Hadis
Publisher : Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam, Universitas PTIQ Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Studi ini dimotivasi oleh masih maraknya prilaku LGBT di Indonesia, dan isu LGBT ini akan selalu mearik untuk didisikusikan. Oleh karena itu, peneliti tertarik mengkaji tema ini lebih jauh. Jenis kajian ini adalah penelitian kepustakaan dengan model kajian tematik hadis yang difokuskan pada hadis tentang LGBT (atau yang berkaitan). Pendekatan analisis yang digunakan adalah analisis sosio-historis dan maqa>s}id al-syari'ah. Kesimpulan artikel ini menjelaskan bahwa berdasarkan informasi al-Qur`an dan hadis Islam sangat melarang prilaku LGBT karena merupakan perbuatan faḥisyah (keji) dan israf (berlebihan). Kemudian dalam pendekatan maqa>s}id al-syari’ah, bahwa pernikahan mempunya tujuan membangun keluarga dan memelihara keturunan (ḥifẓ an-nasl) dan ḥifẓ an-nafs (menjaga jiwa dan eksistensi manusi). Oleh karena itu, prilaku LGBT keluar dari konsep maqa>s}id al- syari’ah. Prilaku hanya memenuhi tujuan biologis dan nafsu semata tanpa mempertimbangkan hubungannya dengan aspek-aspek kehidupan yang lebih baik.